Akuntansi

Program Studi

Akuntansi S1

Visi

Pada tahun 2034 menjadi program studi terkemuka di bidang akuntansi yang berorientasi pada pengembangan bisnis dan pengelolaan keuangan daerah yang karya karyanya diakui dunia.

Misi

Menyelenggarakan pembelajaran akuntansi dan menghasilkan lulusan yang berkualitas internasional dengan berbasis pada hasil penelitian untuk berkontribusi pada pengembangan bisnis dan pengelolaan keuangan daerah.

Tujuan

Program Studi

Menghasilkan lulusan yang berkarakter, berkualitas, dan mempunyai keunggulan kompetitif pada bidang bisnis dan pengelolaan keuangan daerah serta berwawasan global;

Menghasilkan ilmuwan yang ahli dibidang bisnis dan pengelolaan keuangan daerah dan dapat mengembangkan penelitian akuntansi secara berkelanjutan serta menyebarluaskan hasil-hasilnya melalui publikasi nasional dan internasional;

Terselenggaranya pengabdian kepada masyarakat pada pengembangan bisnis dan pengelolaan keuangan daerah;

Terwujudnya jejaring kerjasama yang luas dengan institusi di dalam dan di luar negeri;

Terwujudnya budaya akademik yang kuat melalui penyelenggaraan temu ilmiah secara berkala dan berkelanjutan.

Sasaran

Program Studi

Peningkatan serapan lulusan Program Studi dengan profil sebagai Auditor, Akuntan Manajemen, Akuntan Keuangan, Akuntan Pajak dan Analis Sistem di pasar tenaga kerja nasional maupun global.

Peningkatan kualitas penyelenggaraan pendidikan, publikasi karya ilmiah di bidang penelitian dan pengabdian masyarakat

Peningkatan jejaring kerjasama dan budaya akademik dalam kegiatan ilmiah yang berkelanjutan

Contact Us

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jenderal Soedirman Jl. Profesor DR. HR Boenyamin No.708 Purwokerto, Central Java Province, 53122

Do you have more questions?

Read our

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Jenderal Soedirman Jl. Profesor DR. HR Boenyamin No.708 Purwokerto, Central Java Province, 53122

Got Questions? Call us